Ada Apa Puluhan kendaraan Antrian Panjang Di SPBU Oyehe

By BusurNabire.id
Jumat, 1 September 2023 06:06 WIB | 136 Views
foto antrian kendaraan di SPBU nabire

NEWS.BUSURNABIRE.ID – NABIRE. Antrian panjang kendaraan untuk mendapatkan/mengisi bahan bakar minyak  di setiap pengisian bahan bakar umum di Kota Nabire kembali terjadi, setelah terhenti beberpa saat yang lalu.

Antrian panjang tersebut terjadi, Jumat 1 /09/2023  pukul 10 pagi di Satuan Pengisian bahan Bakar Umum (SPBU) Oyehe Nabire Papua Tengah.

Pantauan awak media dilokasi, puluhan truk terlihat mengantri disepanjang jalan Yos Sudarso dengan dua jalur antrian jalur pertama yaitu jalur masuk Sebelah kiri SPBU Oyehe (Posisi Pandangan mengarahkan Ke SPBU) antrian Truk hingga sampai dekat Masjid Baiturahaman oyehe dan Sisi Kanan SPBU Oyehe Terlihat Antrian Mobil jenis Helux Hingga  mendekati tugu Pattimura Jln Poros Samabusa Oyehe Nabire .

antrian panjang SPBU Nabire

Awak media menanyakan ke pihak pertamina apa penyebab terjadinya antrian Panjang tersebut Said Abu Bakar fikri selaku sales brand manager rayon 6 Papua mengatakan Terkait pasokan BBM ke SPBU tidak ada keterlambatan dan terjadinya antrian itu penyebabnya para pengantri bolak balik untuk mengisi di SPBU dan juga bisa kapan saja datang dalam pengisian tidak terawasi.

Konsumen ini sudah di atur dan sudah di berikan keleluasaan namun Kembali lagi seperti itu ,ini pun akan ditindak lanjuti dan akan di diskusikan dengan pihak SPBU terkait.

Ini pun menduga adanya permainan dari Nangka Nangka yang memanfaatkan supir supir para pengantri tersebut dan ini pun mendekati akhir tahun banyaknya kebutuhan BBM semakin meningkat .Dalam menyalurkan Ke SPBU tepat waktu  dan tiap hari yang sesuai dengan jumlah Kouta yang didapatkan dari BPH Migas. Pihaknya melihat ada indikasi oknum pemilik kendaraan yang melakukan pengisian BBM jenis Solar secara berulang setiap harinya.

“Tidak semua memang yang antri itu pengetap, tapi kami menduga masih ada itu pengetap-pengetap. ,””ucap Said .

Baca Juga  Sriwijaya Air Dikecam Anggota DPR Papua Tengah: Pelayanan Buruk, Penumpang Rugi Waktu dan Materi

Masyarakat berharap agar Pemerintah bisa bertindak tegas kepada pelaku penyelewengan BBM subsidi. Sebab, mereka memanfaatkan situasi adanya BBM subsidi untuk mencari keuntungan dari sana. Sementara, pemerintah menyiapkan BBM peruntukannya bagi masyarakat kurang mampu. Kadang kita ini pas mau isi, sudah habis,” ujarnya seorang masyrakat yang tidak mau di sebutkan namanya.

Pantauan awak media antrian panjang ini juga sangat menganggu penggunaan Jalan umum, (FN)

Loading

Berita Terkait

Selamat-Hari-Lahir-4-1024x1024
Sidang DPR Papua Tengah Lantik 11 Anggota Lewat Mekanisme Khusus 1 Anggota DPR Pengganti
Sekretaris Daerah Kabupaten Puncak Mengucapkan Selamat Atas Dilantiknya Ketua TP PKK Kab.Puncak Ny Sujatinah Elvis Tabuni
Pimpinan dan Anggota DPR Provinsi Papua Tengah mengucapksan selamat dan Sukses Atas dilantiknya 11 Anggoita DPR melalui Mekanisme Khusus dan 1 Anggota DPR pengganti
WhatsApp Image 2025-03-31 at 02.20.49
!
WhatsApp Image 2025-03-31 at 02.20.30
WhatsApp Image 2025-02-22 at 12.45.09
WhatsApp Image 2025-02-22 at 12.45.10
WhatsApp Image 2025-02-22 at 12.45.10 (1)
Terbaru
Berita Populer
Nasional
Topik Populer
Anda tidak boleh menyalin konten halaman milik News.busurnabire.id ini
Tutup
Tutup