KPU Papua Tengah Jumlah Kabupaten Kota ,DPT dan Jumlah Surat Suara
NEWS.BUSURNABIRE.ID – Ketua KPU provinsi Papua Tengah Jennifer Darling Tabuni menyampaikan laporan Komisi Pemilihan Umum (KPU) provinsi Papua Tengah pertanggal 08-01-2024 . Ada pun jumlah kabupaten/kota, jumlah DPT (Daftar Pemilih Tetap), jumlah surat suara.
Sedangkan Surat suara yang telah diterima, Surat suara Pemilihan Presiden dan Wakil Presiden (PPWP), Surat suara DPR RI, Surat suara DPD RI, surat suara DPRD Provinsi dan surat suara DPRD Kab/Kota agar diketahui oleh seluruh masyarakat provinsi Papua Tengah.
- Jumlah Kab/Kota : 8 Kabupaten/Kota
- Jumlah DPT : 1.128.844 Pemilih
- Jumlah TPS : 4.484 TPS
- Jumlah Surat Suara (SS) diterima (seluruh kab/kota) : 1.900.370 lembar (32,95%),
dengan rincian :
- SS PPWP : 950.185 lembar (82,39%)
- SS DPR RI : 0 lembar (0%)
- SS DPD RI : 950.185 lembar (82,39%)
- SS DPRD Provinsi : 0 lembar (0%)
- SS DPRD Kab/Kota : 0 lembar (0%)
- Jumlah Kotak Suara diterima (seluruh kab/kota) : 22.420 buah ditambah cadangan kotak suara di Kecamatan/Distrik : 262 buah
- Jumlah Petugas sortir, lipat, setting, checking, packing (seluruh kab/kota) : 223 orang
Proses sortir, lipat, setting, packing
- Perkembangan Jumlah SS selesai sortir & lipat (total provinsi) : 364.112 lembar (19,16%), dengan rincian :
- SS PPWP : 154.761 lembar (16,29%)
- SS DPR RI : 0 lembar (0%)
- SS DPD RI : 209.351 lembar (22,03%)
- SS DPRD Provinsi : 0 lembar (0%)
- SS DPRD Kab/Kota : 0 lembar (0%)
Perkembangan Jumlah Kotak Suara yang sudah selesai setting & packing dan siap kirim (total provinsi) : 0 buah (0%)